Tekanan hidrostatis pada titik di suatu kedalaman air bergantung pada
1. Tekanan hidrostatis pada titik di suatu kedalaman air bergantung pada
Jawaban:
tekanan hidrostatis bergantung pada:
-massa jenis zat cair
-ketinggian atau kedalaman zat cair
-serta percepatan gravitasi bumi
Penjelasan:
semoga membantu^^
2. Pernyataan yang tidak benar tentang sifat tekanan Zat cair adalah.A. Tekanan hidrostatis ke segala arah adalah tidak sama besarB. Tekanan hidrostatis bergantung pada kedalaman,C. Tekanan hidrostatis bergantung pada massa jenis zat cairD. Tekanan hidrostatis Tidak bergantung bentuk wadah
Jawaban:
B. Tekanan hidrostatis bergantung pada kedalaman
3. Tekanan hidrostatis pada titik disuatu kedalaman air bergantungpada:OA. Berat totalOB. Jarak terhadap permukaan airOC. kedalamanOD. Luas permukaanOE. semua jawaban benar
Jawaban:
massa benda, grabitasi bumi, dan kedalaman
kayaknya yg benar A,B,danC,
Kalo yg paling tepat 《C》CMIIW☺️✌4. Jika tekanan hidrostatis pada kedalaman h adalah P maka pada kedalaman 2h tekanan hidrostatisnya sebesar
P / P' = ρgh / (ρgh')
P' = Ph' / h
= 2hP / h = 2P
5. 5. Berdasarkan percobaan tekanan, apakah prinsip kerja pada percobaan tekanan hidrostatis sesuai dengan pernyataan "tekanan hidrostatis merupakan tekanan yang diberikan oleh air ke semua arah pada titik ukur maupun akibat adanya gaya gravitasi. Tekanan hidrostatis akan meningkat seiring dengan bertambahnya kedalaman atau ketinggian yang diukur dar permukaan air?" Berikan alasannya!
Ya, prinsip kerja pada percobaan tekanan hidrostatis sesuai dengan pernyataan tersebut. Tekanan hidrostatis merupakan tekanan yang dihasilkan oleh suatu cairan (dalam hal ini air) pada kedalaman tertentu yang disebabkan oleh gaya gravitasi. Tekanan hidrostatis pada suatu titik ukur diberikan oleh air yang berada di atasnya dan di sekelilingnya, sehingga tekanan tersebut merata ke semua arah.
Dalam hal ini, semakin dalam kedalaman atau ketinggian yang diukur dari permukaan air, maka semakin besar tekanan hidrostatis yang dihasilkan. Hal ini terjadi karena semakin dalam kedalaman, semakin besar volume air yang berada di atas titik ukur sehingga semakin besar gaya gravitasi yang bekerja pada air tersebut dan tekanan hidrostatis yang dihasilkan pun semakin besar.
Oleh karena itu, percobaan tekanan hidrostatis dapat digunakan untuk mengukur tekanan pada kedalaman atau ketinggian tertentu dari permukaan air atau cairan lainnya, dengan asumsi bahwa tekanan hidrostatis diukur pada titik yang berada pada kedalaman atau ketinggian yang sama di dalam cairan tersebut.
6. jika tekanan hidrostatis pada kedalaman h adalah P, maka pada kedalaman 2h tekanan hidrostatisnya adalah...
h berbanding lurus dengan p, jadi, 2h=2p jawabannya: 2h=2p karena h berbanding lurus dg p
7. andaikan tekanan atmoser setara dengan tekanan hidrostatis air pada kedalaman 10 m, maka besarnya tekanan air di kedalaman 15 m adalah
Diketahui:
Po = 1,01x10^5 N/m^2 = tekanan hidrostatis kedalaman 10m
h15-10 = 5meter
g = 10m/s^2
Pair =1000kg/m^3
Ditanya
Tekanan hidrostatis Kedalaman hidrostatis pada kedalaman15
h15-10 = 5meter
P = Po + Pair.g.h
P = 1,01x10^5 + 1000.10.5
P = 1,01x10^5 + 0,5x10^5
P = 1,51x10^5 N/m^2 = 1,51x10^5 Pa
8. Tekanan hidrostatis pada kedalaman h adalah p pada kedalaman 4h tekanan hidrostatisnya adalah?
◾ Materi : Mekanika Fluida
◾ Sub materi : Tekanan Hidrostatis
◾ Mapel : Fisika
◾ Keyword : Tekanan Hidrostatis
ㅡㅡㅡㅡㅡㅡㅡㅡㅡㅡㅡㅡㅡㅡㅡㅡㅡㅡ
Diketahui :
Ph1 = p
h1 = h
h2 = 4h
Ditanya :
Ph2 = ?
Penyelesaian :
Rumus umum tekanan hidrostatis
Ph = pgh
Ph/h = pg
ㅡㅡㅡ
Ph1/h1 = Ph2/h2
p/h = Ph2/4h
p = Ph2/4
Ph2 = 4p
∴ Jadi, tekanan hidrostatis pada kedalaman tsb adalah 4p
semoga membantu
# sharing is caring #
-vin
9. jika tekanan hidrostatis pada kedalaman h adalah P, maka pada kedalaman 2h tekanan hidrostatisnya adalah...
P=rhoxgxh
rhoxgxh=P
rhoxgx2h=2P
10. berapakan tekanan hidrostatis pada kedalaman 50 cm di dalam air
diket:
h= 50 cm ⇒ 0,5 m
g= 10 m/s²
ρ= 1000 kg/m³
ditanya: Ph?
jawab:
Ph= ρ × g × h
Ph= 1000 × 10 × 0,5
Ph= 1000 × 5
Ph= 5000 Pa
11. Pada kedalaman yang sama, tekanan hidrostatis air laut lebih besar daripada air sungai. Penyebabnya adalah..
karena air lau banyak mengandung kadar garam sehingga tekanan hidrostatis air laut lebih besar dari pada air sungai
12. Perhatikan pernyataan berikut! (1) Tekanan hidrostatis sebanding dengan kedalaman suatu titik di dalam zat cair. (2) Tekanan hidrostatis berbanding terbalik dengan massa jenis zat cair. (3) Titik-titik yang berada pada kedalaman yang sama memiliki tekanan hidrostatis yang sama. Manakah di antara pernyataan di atas yang benar tentang tekanan hidrostatis? *
Jawaban:
(1) Tekanan hidrostatis sebanding dengan kedalaman suatu titik di dalam zat cair
Penjelasan:
Setau saya itu yang benar tentang tekanan hidrostatis, maaf jika salah
13. Tekanan hidrostatis pada kedalaman h adalah p. Jika kedalaman 3h, tekanan hidrostatis yang dihasilkan adalah
Ph = ρ g h
Ph ~ h
Ph = 3p
14. Tekanan hidrostatis merupakan tekanan yang ada pada titik yang ada di dalam zat cair . perbandingan tekanan hidrostatis pada kedalaman 10m dan 100m dari permukaan laut adalah ..
[tex] P_{h} [/tex] = [tex] P_{h} [/tex]
pg(10m) = pg(100m)
10 : 100
1 : 10
15. tekanan hidrostatis yang dialamami oleh suatu benda yang berada dalam air besarnya tergantung pada?
Kedalaman benda pada zat cairTergantung pada masa jenis benda, gravitasi, dan kedalaman
16. Berikut adalah pernyataan tentang tekanan hidrostatis.1) pada kedalaman yang sama, tekanan sama besar dan ke segala arah2) kedalaman semakin besar, tekanan semakin kecil3) tekanan hidrostatis bergantung pada massa jenis cairan4) tekanan hidrostatis tidak dipengaruhi oleh percepatan gravitasi suatu tempatPernyataan yang benar mengenai tekananhidrostatis adalah nomor
nomor 3
semoga membantu
17. tekanan hidrostatis pada kedalaman h adalahnp. pada kedalaman 2h, tekanan hidrostatisnya sebesar....
tekanan hidrostatis pada kedalaman h
P = ρ g h
tekanan hidrostatis pada kedalaman 2h
P' = ρ g (2h)
P' = 2 (ρ g h)
P' = 2 P ← jwb
18. Besarnya tekanan hidrostatis yang dialami oleh suatu benda yang berada di dalam air tergantung oleh..
massa jenis benda, besarnya gaya gravitasi, dan kedalaman benda yang berada didalam air
19. Tekanan hidrostatis bergantung pada
Jawaban:
diketahui bahwa tekanan hidrostatis bergantung pada massa jenis zat cair, ketinggian atau kedalaman zat cair, serta percepatan gravitasi bumi.
Jawaban:
tekanan hidrostatis bergantung pada massa jenis zat cair, ketinggian atau kedalaman zat cair, serta percepatan gravitasi bumi.
20. besarnya tekanan hidrostatis tidak bergantung pada
jadi selain faktor diatas tidak mempengaruhi tekanan hidrostatis
21. Jika kita berada di kedalaman sama didalam air laut dan didalam air tawar, mana yang lebih besar tekanan hidrostatis yang kita alami
jawabannya adalah lebih besar di laut
22. tekanan hidrostatis merupakan tekanan yang ada pada sebuah titik yang ada dalam zat cair. perbandingan tekanan hidrostatis pada kedalaman 10 m dan 100m dari permukaan laut adalah
Perbandingan tekanan
P = rho x g x h
karena rho dan g sama, maka dihilangkan
P = h
sehingga
P1/P2 = h1/h2
= 10/100 = 1/10
jadi perbandingannya adalah 1 : 10Rho.g.h : rho.g.h
1000.10.10 : 1000.10.100
100.000 : 1.000.000
1 : 10
Maaf kalau salah
23. titik A dan B berada didalam air. Titik A berada pada ketinggian 2/3 h dari dasar. Titik B berada pada ketinggian 1/3 h dari dasar. Peryataan yang benar terkait kasus terseubut adalah.. A. Tekanan hidrostatis di titik A lebih besar dari titik B B. Tekanan hidrostatis di titik A sebesar 2 kali tekanan hidrostatis di titik B C. Tekanan hidrostatis di titik B sebesar 2 kali tekanan hidrostatis di titik A D. Tekanan hidrostatis di titik A dan B sama karena sama sama berada di dalam air
insyaallah jawaban yang benar A
24. jelaskan hubungan tekanan hidrostatis dengan kedalaman air
kedalaman pada tekanan hidrostatis di ukur dari atas permukaan , semakin dalam semakin besar.
itu berarti
Ph ~ h
tekanan hidrostatis sebanfing dgn kedalaman
berdasarkan rumus
Ph = phro.g.h
25. besarnya tekanan hidrostatis yang di alami oleh suatu benda yang berada di dalam air tergantung oleh
Sesuai dengan persamaan : P = p x g x h
maka besar tekanan hidrostatis dipengaruhi oleh :
1. Massa jenis zat cair
2. petcepatan gravitasi
3. tinggi zat cair (m)Tekanan hidrostatis bergantung pada: massa jenis zat cair, gaya gravitasi, dan kedalaman zat cair
26. pada kedalaman yang sama tekanan hidrostatis air laut lebih besar dari pada air sungai.penyebabnya adalah...
banjir
tanah longsor
tsunami
gempa bumi
27. hitunglah tekanan hidrostatis di air pada kedalaman 75 cm
tolong diperiksa jika ada yang salah. makasih atas kepercayaannya
28. Apakah tekanan hidrostatis di air dan minyak untuk kedalaman yang sama juga akan sama? Mengapa?
tidak sama, hal ini disebabkan selain faktor ketinggian, tekanan hidrostatis juga dipengaruhi oleh jenis fluida yang digunakan. Fluida dengan massa jenis lebih besar akan menghasilkan tekanan hidrostatis yang lebih besar pula. Dalam contoh air dan minyak, air memiliki massa jenis lebih besar dibandingkan minya, sehingga air akan memberikan tekanan hidrostatis yang lebih besar pada kedalaman yang sama dibandingkan minyak.
29. Tentukan Tekanan hidrostatis pada kedalaman 50 cm didalam air (massa jenis air 1000 kg/m3) dan minyak (massa jenis minyak 800 kg/m3 dengan gaya gravitasi 9,8 m/s2*10 poinA. tekanan hidrostatis dalam air 4,9 Pa dan tekanan hidrostatis dalam air 3,92 PaB. tekanan hidrostatis dalam air 2 Pa dan tekanan hidrostatis dalam air 1 PaC. tekanan hidrostatis dalam air 2,9 Pa dan tekanan hidrostatis dalam air 1,92 PaD. tekanan hidrostatis dalam air 3,9 Pa dan tekanan hidrostatis dalam air 2,92 Pa
Jawaban:
Ph air = 4,9 kPa & Ph minyak = 3,92 kPa
(tidak ada di pilihan, yang paling mendekati opsi a tapi satuannya dibuah menjadi kPa)
Penjelasan:
h = 50 cm = 0,5 m
ρ air = 1000 kg/m³
ρ minyak = 800 kg/m³
g = 9,8 m/s²
Ph = . . . ?
Ph air = ρ × g × h
= 1000 × 9,8 × 0,5
= 4900 Pa
= 4,9 kPa
Ph minyak = ρ × g × h
= 800 × 9,8 × 0,5
= 3920 Pa
= 3,92 kPa
30. Tekanan hidrostatis sebesar P pada kedalaman h didalam air, jika ikan tersebut bergerak ke permukaan sehingga posisi ikan pada kedalaman ½h, maka tekanan hidrostatis pada ikan sebesar
Jawaban:
Penjelasan:
p=1000kg/m³(massa jenis air air)
g=10m/s²
P=pgh
P=1000×10×½h
=5000h kg/ms²
begitu menurutku, jika salah tolong dimaafkan ya