Rumus Menghitung Ph Larutan

Rumus Menghitung Ph Larutan

bagaimana cara menghitung ph larutan bufer? dan rumus nya!

Daftar Isi

1. bagaimana cara menghitung ph larutan bufer? dan rumus nya!


1. Larutan penyangga asam
pH = pKa – log^a/g

dengan :

Ka = tetapan ionisasi asam lemah
a = jumlah mol asam lemah
g = jumlah mol basa konjugasi
2. Larutan penyangga basa
pOH = pKb – log ^ b/g

dengan :

Kb = tetapan ionisasi basa lemah
b = jumlah mol basa lemah
g = jumlah mol asam konjugasi

2. Tuliskan rumus menghitung pH larutan asam lemah


rumus asam lemah.

semoha berhasil


3. tuliskan rumus perhitungan ph larutan penyangga asam basa


Materi : Asam Basa
Sub materi : Larutan Penyangga
Kata kunci : penyangga, buffer

Penyangga asam:
[H+] = Ka × [asam]/[garam]

Penyangga basa:
[OH-] = Kb × [basa]/[garam]

#ChemistryIsFunRumus Penyangga :

Asam :
[H+] = [Ka] × [asam]/[Garam]

Basa :
[OH-] = [Kb] × [Basa]/[Garam]

#semogamembantu

JADIKAN JAWABAN TERBAIK

4. hitung pH larutan 0,3 M HCl beserta rumusnya


pH larutan 0,3 M HCl adalah sebesar 1 - log 3.

Pembahasan :

Diketahui : 0,3 M HCl

Ditanya : pH ?

Penyelesaian soal :

Disebut asam kuat karena zat terlarut dalam larutan ini mengion seluruhnya (α = 1).

Rumus :

[H⁺] = a × Ma  

pH = - log [H⁺]  

Keterangan :  

a = valensi asam

Ma = Konsentrasi larutan asam

Tahap 1 :

Dihitung konsentrasi ion H⁺ pada konsentrasi HCl 0,3 M dengan menggunakan rumus asam kuat, sebagai berikut :  

HCl → H⁺ + Cl⁻  

Valensi asam (a) = 1

[H⁺] = a × Ma = 1 × 3 × 10⁻¹ = 3 × 10⁻¹

Tahap 2 :

Selanjutnya setelah diketahui nilai konsentrasi ion H⁺ yaitu 3 × 10⁻¹, maka dapat dihitung nilai pH dengan menggunakan rumus pH sebagai berikut :  

pH = - log [H⁺] = - log 3 × 10⁻¹ = 1 - log 3

Kesimpulan, maka pH larutan 0,3 M HCl adalah sebesar 1 - log 3.

Pelajari lebih lanjut :

Materi tentang menghitung pH asam kuat https://brainly.co.id/tugas/22198177

Materi tentang menghitung pH asam kuat https://brainly.co.id/tugas/22083436

Materi tentang menghitung pH asam kuat https://brainly.co.id/tugas/1126622

----------------------------------------------  

Detail Jawaban :

Kelas : 11

Mapel : Kimia  

Bab : Larutan Asam Basa

Kode : 11.7.5


5. suatu larutan asam asetat yang memiliki konsentrasi 0,40 m hitunglah pH larutan tersebut dan tuliskan rumusnya​


Jawaban:

pH = 3 - log 2

rumus :

[H+] = √Ka Ma

pH = - log [H+]

Penjelasan:

misalkan Ka asam asetat = 1. 10-5

karena di soal tidak ada besarnya Ka


6. Tuliskan Rumus Cara Menghitung pH Larutan Untuk Asam Dan Basa?Tolong Dibantu Ya Kak, Terima Kasih ​


Jawaban:

Ph larutan : asam Dibawah 7 , netral = 7, dan Basa = diatas 7


7. 1) Hitunglah pH dari larutan asam HCN 0,0001M, Ka = 10-4 2) Jika konsentrasi OH-dari larutan basa adalah 0,01 M ,berapakah pH dari larutan basa Ca(OH)2, jika Kb = 4.10-4 3)Diketahui derajat ionisasi larutan asam ( = 0,01). Tentukanlah pH dari larutan tersbut dengn rumus kimianya CH3COOH.,jika konsentrasi larutan asam 0,01M dan Ka = 9.10-6


Jawaban:

terdapat dalam langkah-langkah di bawah ini ↓

Penjelasan:

1). larutan HCN

[H+] = √(ka × Ma)

= √(10^-4 × 0,0001 M)

= √(10^-4 × 1.10^-4 M)

= √1.10^-8 M

= 1 × 10^-4 M

pH = - log [H+]

= - log [ 1.10^-4]

= 4 - log 1

= 4

2). larutan Ca(OH)2

[OH-] = √(kb × Mb)

= √(4.10^-4 × 0,01 M)

= √(4.10^-4 × 1.10^-2 M)

= √4.10^-6 M

= 2.10^-3 M

pOH = - log [OH-]

= - log [2.10^-3]

= 3 - log 2

pH = 14 - pOH

= 14 - (3 - log 2)

= 11 + log 2

= 11 + 0,30

= 11,30

3. larutan CH3COOH

[H+] = √ka × Ma

= √(9.10^-6 × 0,01 M)

= √(9.10^-6 × 1.10^-2 M)

= √9.10^-8 M

= 3.10^-4 M

pH = - log [H+]

= - log [3.10^-4]

= 4 - log 3

= 4 - 0,47

= 3,53

semoga membantu ya... :)

semoga bermanfaat (^_^)


8. Suatu garam normal dengan rumus CH3COONa. a. Tuliskan reaksi hidrolisis dari garam tersebut! b. Hitunglah pH larutan garam jika konsentrasi CH3COONa 0,1 M! (Ka = 10^-5)


#larutan hidrolisis
#XI semester 2


a. CH3COONa ----> CH3COO- + Na+
Na+ + H2O ----> tidak mengalami hidrolisis
CH3COO- + H2O <------> CH3COOH + OH-

b.
OH- = akar Kw/Ka [G]
= akar 10-14/10-5 (0,1)
= akar 10-10
= 10-5 M


poh = 5

ph = 9



@kimiaischemistry

9. Sebanyak 14,8 gram serbuk Ca(OH), dilarutkan dalam 250 ml air. Hitunglah pH larutan yang dihasilkan ( pakai rumus )​


Jawaban:

pH = 13 + 4 log 2

Penjelasan:

Diketahui

massa Ca(OH)2 = 14,8 gram

volume air = 250 mL

Ditanya : pH =?

Jawab:

hitung terlebih dahulu Mr dari Ca(OH)2, Ar Masing-masing senyawa berasal dari tabel periodik (Ar Ca=40, O=16, H=1)

Mr Ca(OH)2 = Ar Ca + 2 Ar O + 2 Ar H = 40 + 2x16 + 2x1 =74

Hitung Molaritas dari Ca(OH)2

[tex]M = \frac{gram}{Mr} \times \frac{1000}{volume \: (ml)} [/tex]

[tex]M = \frac{14.8}{74} \times \frac{1000}{250} = 0.8[/tex]

Ca(OH)2 merupakan basa kuat divalen (bervalensi 2), maka hitung konsentrasi OH-

[tex][ {OH}^{ - }] = M\times valensi[/tex]

[tex][ {OH}^{ - }] = 0.8\times 2 = 1.6[/tex]

1,6 bisa diubah menjadi bentuk 10 pangkat minus yaitu 16 x 10^-1

hitung pOH

pOH = - log [OH-] = - log (16 x 10^-1) = 1 - log 16

log 16 bisa diubah menjadi bentuk pangkat berbasis 2 yaitu 2^4

sehingga bentuk log bisa ditulis menjadi:

pOH = 1 - log 2^4

pOH = 1 - 4 log 2

hitung pH

pH = 14 - pOH

pH = 14 - (1 - 4 log 2) = 13 + 4 log 2


10. Bagaimana membedakan cara menghitung ph larutan asam basa yang menggunakan mrs (mula-mula reaksi Sisa) Dengan yang langsung menggunakan rumus?


biasanya kalo pake rumus mrs itu dia bereaksi gitu. soalnya kyk gini.. si A bercampur dengan si B. gitu. tapi klo langsung rumus biasanya soalnya berapa pH si A yg konsentrasi nya 5M gitu. jd gak ada pihak reagen yg lain

11. Suatu garam normal dengan rumus CH3COONa A. Tuliskan reaksi hidrolisis dari garam tersebut! B. Hitung pH campuran larutan garam, juka konsentrasi CH3COONa=0,1 dan Ka=10 pangkat-5


A. CH3COONa + H2O --> CH3COOH + Na+ OH-
B. Ph nya 9

12. Rumus kodein adalah C18H21NO3 dan pKa = 6,05. Hitung pH 10 mL larutan yang mengandung kodein 5,0 mg? 


Larutan Asam Basa
Pembahasan pada gambar terlampir

13. Membuat larutan buffer dari zat natrium dihidrogen fosfat pertanyaan 1. hitunglah kebutuhan zat untuk membuat 0,06 molar sebanyak 75 ml 2. ph di turunkan menjadi 7, hitunglah konsentrasi asamnya dengan rumus hendersin - hasselbach 3. bila ditambah naoh 60 mg untuk menaikan lebih tinggi berapa nilai ph akhirnya ?


Jawaban:

-3x +11

Penjelasan:

Y-y1 = x-x1

y2-y1 x2-x1

y-2 / -1-2 = x-3 / 4-3

y-2 / -3 = x-3 / 1

y-2 = -3x + 9

y = -3x + 9 + 2

y = -3x +11


14. bila di dalam sebuah labu ukur terdapat larutan asam klorida HCl dengan konsentrasi 0,5 molar hitunglah Berapa pH larutan asam tersebut pakailah rumus untuk menghitung PH asam kuat karena HCL tergolong asam kuatpliss jawab kak​


Jawaban:

pH HCl 0,5 molar adalah 0,31. Langkah penyelesaiannya adalah

Hitung [H⁺]Hitung pH

Penjelasan:

Langkah I : Menghitung [H⁺]

[H⁺] = Ma x valensi asam

      = 0,5 x 1

      = 0,5

      = 5 x 10⁻¹

Langkah II : Menghitung pH

pH = - log [H⁺]

     = - log (  5 x 10⁻¹)

     = 1 - log 5

     = 1 - 0,69

     = 0,31

Pelajari lebih lanjut tentang materi menghitung asam kuat, pada https://brainly.co.id/tugas/21799794

#BelajarBersamaBrainly


15. 100ml larutan HCl 0,2M ditambah air sebanyak 400mL hitung pH larutan HCl tsb sebelum dan sesudah ditambahi air (gunakan rumus V1 × M1 = V2 × M2 untuk menghitung molaritas larutan sesudah diencerkan/ditambah air)


Dik : V₁ = 100 ml
        M₁ = 0,2  = 2.10⁻¹ M   
        V₂ = 500 ml
Dit : a. pH mula-mula = ....?
       b. pH setelah pengenceran = .....?
Jwb : Asam kuat [H⁺] = [HCl]
         a. pH = -log [H⁻]
                  = - log 2 x 10⁻¹
                  = 1 - log 2
         b. M₂V₂ = M₁V₁
             M₂ x 500 = 0,2 x 100
             M₂ = 0,04 M
             pH = - log 4 x 10⁻²
                  = 2 - log 4
M1.V1 = M2.V2
0,2 . 100 = M2 . 500
M2 = 20/500 = 0,04Molar

pH= -log M
pH = - log 4.10^-2
pH= 2-log4

16. PLEASE HELP!!! URGENT!!!1. Rumus kodein adalah C18H21NO3 dan pKa = 6,05. Hitung pH 10 mL larutan yang mengandung kodein 5,0 mg?2. Hitung konsentrasi ion H+ dan ionbarbiturat dalam larutan asam 0,2 M, lalu hitunglahberapa pH-nya. Nilai Ka (HC4H3N2O3)= 9,8 × 10–5.3. Asam ftalat (H2C8H4O4) adalah asam diprotik yangdigunakan dalam pembuatan indikator fenolftalein.Ka1= 1,2 × 10–3 dan Ka2= 3,9 × 10–6.a. Berapa pH larutan H2C8H4O4 0,015 M.b. Berapa konsentrasi ion ftalat, C8H4O42– dalamlarutan?4. Ke arah manakah arah reaksi berikut akan terjadi?a. NH4+ + H2PO4–


maaf kalo salah ke arah kanan

17. Ke dalam 25 ml larutan amonium hidroksida 0,02 m dengan ph=10+log 6 ditambahkan 25 ml larutan asam klorida 0,02 m pada suhu 25⁰c, jelaskan: a. rumus kimia garam yang terbentuk b. sifat dan perkiraan ph garam yang terbentuk c. jenis hidrolisis garam yang terjadi d. kb amonium hidroksida e. ph larutan garam yang terbentuk berdasarkan data perhitungan f. penggunaan garam yang terbentuk dalam kehidupan kita (minimal 3)​


Dari data yang ada pada soal didapatkan jawaban sebagai berikut

a. Rumus garam yang terbentuk adalah [H+] = [tex]\sqrt{\frac{Kw}{Kb}.[M garam][/tex]

b. Sifat dan perkiraan pH garam yang terbentuk, yaitu bersifat Asam dan perkiraan pHnya <7

c. Jenis hidrolisis garam yang terjadi adalah hidrolisis sebagian/parsial

d. Kb amonium hidroksidanya sebesar Kb = 1,8 × 10^-5

e.  ph larutan garam yang terbentuk berdasarkan data perhitungan adalah pH = 6,13

f. garam yang terbentuk dikehidupan kita dapat digunakan sebagai penambah rasa makanan (NaCl), digunakan untuk membuat gips (kalsium sulfat hemihidra), dan sebagai pupuk tanaman (KNO3)

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui:

vNH4OH = 25 ml

NH4OH = 0,02 M

pH NH4OH = 10+log 6

vHCl = 25 ml

HCl = 0,02 M

T = 25⁰C

Ditanya:

a. rumus kimia garam yang terbentuk

b. sifat dan perkiraan ph garam yang terbentuk

c. jenis hidrolisis garam yang terjadi

d. kb amonium hidroksida

e. ph larutan garam yang terbentuk berdasarkan data perhitungan

f. penggunaan garam yang terbentuk dalam kehidupan kita (minimal 3)

Jawab:

a. rumus yang terbentuk:

NH4OH + HCl → NH4Cl + H2O

Garam yang terbentuk dari Basa Lemah + Asam Kuat adalah NH4Cl. Sehingga, rumusnya sebagai berikut:

H+] = [tex]\sqrt{\frac{Kw}{Kb}.[M garam][/tex]

b. sifat dan garam yang terbentuk

Karena terbentuk dari Basa Lemah + Asam Kuat sehingga terbentuk garam yang bersifat Asam dan perkiraan pHnya <7

c. jenis hidrolisis garam yang terjadi

Hidrolisis garam yang terjadi adalah hidrolisis sebagian/parsial dikarenakan NH4OH merupakan basa lemah dan  HCl merupakan asam kuat.

d. Kb NH4OH

Diketahui:

NH4OH = 0,02 M

pH NH4OH =  10+log 6

pOH = 14-pH

pOH = 14- (10+log 6)

pOH = 4 - log 6

[OH-] = 6× 10^-4

Sehingga Kb dapat dicari dengan rumus:

[OH-] = [tex]\sqrt{Kb.Mb}[/tex]

6× 10^-4 = [tex]\sqrt{Kb.0,02}[/tex]

Kb = 1,8 × 10^-5

e. ph larutan garam yang terbentuk

vNH4OH = 25 ml

NH4OH = 0,02 M

mol = 0,5 mmol

vHCl = 25 ml

HCl = 0,02 M

mol = 0,5 mmol

    NH4OH + HCl → NH4Cl + H2O

m  0,5            0,5

r   -0,5            -0,5    0,5

s                                0,5

M NH4Cl = 0,5/50 = 0,001

[H+] = [tex]\sqrt{\frac{Kw}{Kb}.[M garam][/tex]

[H+] =  √10^-14/1,8 × 10^-5 × 0,001

[H+] = 7,45 × 10^-7

pH  = 7 - log 7,45

pH = 6,13

f. penggunaan garam yang terbentuk dalam kehidupan kita

garam yang terbentuk dikehidupan kita dapat digunakan sebagai penambah rasa makanan (NaCl), digunakan untuk membuat gips (kalsium sulfat hemihidra), dan sebagai pupuk tanaman (KNO3)

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang hidrolisis garam pada link brainly.co.id/tugas/50266244

#BelajarBersamaBrainly


18. Suatu larutan memiliki rumus molekul H2SO4 dengan jumlah 10 mmol dan volume 100 ml hitungan pH larutan tersebut...


M = n / v

0,01 mol / 0,1 L

0,1 M

[H+] = jumlah H × M

2 × 0,1 M

0,2 M

pH = -log [H+]

- log 0,2 M

- log 10^-2

2

jadi pH = 2


19. Hitunglah pH campuran 1 liter larutan yang dibuat dengan 100 mL(NH4)2SO4 0,1 M ke dalam larutan 50 mL NH3 0,2 M! (Kb NH3 = 10^-5) (Pakai rumus)


(NH4)2SO4 =100/1000*0,1 =0,01. NH3=50/1000*0.2=0,01. =kb.volume larutan (NH4)2SO4 /volume larutan NH3. = 10^-5*0,01/0,01=10^-5 pH =log [H+] =-LOG 10^-5 =5 JADI PH = 5

20. Larutan buffer pH 5,0: Larutan dibuat dengan menggunakan 100 mL CH3COOH 0.5 M dan serbuk CH3COONa. Hitung terlebih berat (g) dari CH3COONa yang diperlukan dengan menggunakan rumus pH buffer.


pH 5 berarti asamkan? so berarti buffer asam kan?
kita berangkat dari pH, pH = 5, so [H+] = 10^-5 M kan?
masukan ke rumus buffer asam
mol asam = M.V = 0,5 M. 100 mL = 50 mmol
[H+] = Ka (mol asam/mol garam)
 10^-5 = 10^-5 (50 mmol/mol garam)
mol garam = 50 mmol

so massa garam =  mol x Mr
                         = 50 mmol x 82 = 4100 mg = 4,1 gram

smg membantu

21. Rumus Menghitung gram NaOH jika diketahui Ph dan Volume larutan


pOH = 14 - pH
pOH = - log OH⁻
OH⁻ = M

M = massa NaOH / Mr NaOH x 1000 / v NaOH (mL)
M = gr NaOH x 25 / v NaOH (mL) ⇒ gr NaOH = M x v NaOH (mL) / 25 ⇒ Jawab  


22. 9. Sebanyak 4 gram NaOH (Mr = 40) dilarutkan kedalam 2 liter air. Tentukan: a. Molaritas NaOH b. Rumus untuk menghitung [OH-] c. harga pOH d. harga pH


Penjelasan beserta langkah-langkah :

Dik : massa NaOH = 4 gram

Mr = 40

Volume(V)= 2 L

Dit : a) M?

b) [OH-]?

c) pOH?

d) pH?

Jawab

a) Molaritas (M)

Rumus :

M = Mol / V (L)

mol = massa / Mr

= 4 gram / 40 g/mol

= 0,1 mol

M = mol / V (L)

= 0,1 / 2

= 0,2

maka molaritas NaOH adalah 0,2

b) Rumus menghitung [OH-]

basa kuat NaOH

[OH-] = Mb. Valensi

c) Harga pOH

[OH-] = Mb.Valensi

= 0,2. 1

= 0,2

= 2x10-¹

pOH = -log [H+]

= - log 2x10-¹

= 1 - log 2

d) harga pH

pOH = 1- log 2

pH = 14- (1-log 2)

pH= 13 + log 2


23. 29. Suatu garam memiliki rumus CH3COONa.a. Tulis reaksi hidrolisis dari garam tersebut.b. Hitung pH larutan garam, jika konsentrasi CH3COONa 0,1 M danK, CH3COOH = 1 x 10-5​


Jawaban:

a. CH3COO^- + H2O => CH3COOH + OH^-

b. 9

Penjelasan:

CH3COONa => CH3COO^- + Na^+

Reaksi hidrolisis:

CH3COO^- + H2O => CH3COOH + OH^-

Na^+ tidak terhidrolisis karena merupakan komponen NaOH yg bersifat basa kuat

valensi = koefisien anion yg terhidrolisis = 1

[OH-] = √( { Kw / Ka } x M garam x valensi )

=> √( { 10^-14 / 10^-5 } x 10^-1 x 1 )

=> 10^-5 M

pOH = - log 10^-5

=> 5

pH = 14 - pOH

=> 14 - 5

=> 9


24. 1• Hitunglah pH suatu larutan yang mengandung 6,5 x 10-⁶ mol ion hidrogen dalam 1 1. Larutan? 46: 73% 2. Suatu larutan asam klorida yang memiliki konsentrasi 3.1 × 10-³M Pertanyaan a .Hitunglah pH larutan tersebut? B b.Tuliskan rumus molekul larutan tersebut?3. Suatu larutan Barium hidroksida yang memiliki konsentrasi 2,0 M • Pertanyaana. Hitunglah pOH larutan tersebut? b. Tuliskan rumus molekul larutan tersebutTolong di jawab min


Jawaban:

Winnie the Pooh bear brand new day Cherry Belle diam

Penjelasan:

oke


25. Tugas 1. seorang siswi cantik bernama kiky melakukan percobaan di laboratorium dengan mereaksikan senyawa asam dan basa. pertama tama kiky mengukur 100 ml larutan h2co3 0,1 m kemudian mengukur lagi 100 ml larutan koh 0,2 m. selanjutnya kiky mencampur kedua larutan tersebut dalam gelas kimia 250 ml. berapa ph larutan yang terbentuk setelah dicampur? (hitung dengan menggunakan rumus)


Jawaban:

Sebanyak 100 mL larutan H₂CO₃ 0,2 M ( Ka = 4 × 10⁻⁷ ) dicampur 100 mL larutan NaOH 0,2 M. Tentukanlah :

1. Persamaan Reaksi Setara  adalah H₂CO₃  +  2NaOH  ⇒  Na₂CO₃  + 2H₂O

2. pH campuran yang terbentuk adalah 7 - log 4.

Penyelesaian Soal :

Diketahui : V H₂CO₃ = 100 mL = 0,1 L

                 [H₂CO₃] = 0,2 M

                 Ka H₂CO₃ = 4 × 10⁻⁷

                 V NaOH = 100 mL = 0,1 L

                 [NaOH] = 0,2 M

Ditanya : reaksi setara dan pH ?

Jawab :

reaksi setara : H₂CO₃  +  2NaOH  ⇒  Na₂CO₃  + 2H₂O

Hitung mol masing masing larutan dengan cara :

n H₂CO₃ = V × M

              = 0,1 L × 0,2 M

              = 0,02 mol

n NaOH = V × M

             = 0,1 L × 0,2 M

             = 0,02 mol

hitung konsentrasi dari garam dengan cara :

reaksi         :   H₂CO₃  +  2NaOH  ⇒  Na₂CO₃  + 2H₂O

mula-mula : 0,02 mol    0,02 mol  

bereaksi    : 0,01 mol     0,02 mol     0,01 mol    0,02 mol

__________________________________________________  

setimbang : 0,01 mol            -             0,01 mol   0,02 mol

kemudian hitung pH menggunakan rumus larutan penyangga :

[H⁺] = Ka × mol sisa asam/mol garam

     = 4 × 10⁻⁷ × 0,01 mol/ 0,01 mol

     = 4 × 10⁻⁷ × 1

     = 4 × 10⁻⁷

pH = - log [H⁺]

   = - log 4 × 10⁻⁷

   = 7 - log 4

∴ kesimpulan pH campurannya adalah 7 - log 4.

Pembahasan :

Larutan Penyangga

Larutan penyangga adalah suatu sistem larutan yang dapat mempertahankan nilai pH larutan agar tidak terjadi perubahan pH yang berarti oleh karena penambahan sedikit asam atau sedikit basa maupun pengenceran. Larutan ini disebut juga dengan larutan buffer atau juga dapar.


26. Larutan dengan rumus molekul CH3COOH dengan jumlah 1 mmol memiliki volume 100 mL. Jika harga pH larutan tersebut bernilai 4, maka hitunglah tetapan ionisasi larutan tersebut


Jawaban:

Ada di foto ya

Penjelasan:


27. sebanyak 50ml larutan x 0,2 M+50ml larutan Y 0,2 M menghasilkan larutan Z, larutan Z adalah larutan garam yang dapat merubah warna lakmus merah menjadi biru, tentukan : A. sifat larutan X Y Z B. Tuliskan Perkiraan Rumus Kimia Senyawa X Y Z yang sesuai C. Tuliskan Reaksi Hidrolisis dari senyawa Z D. Hitunglah pH larutan Z Mohon Dibantu


a. sifat larutan xyz
maaf kalo salah

28. Hitung berapa gram Mg (OH)2 yang terlarut dalam 200 ml larutan Mg(OH)2 yang pH nya = 13! ( Ar Mg = 24, O = 16 , H = 1 ) tolong dibantu ya ka soalnya saya engga tau rumus dan caranya.


pH = 13
pOH = 14 - pH = 1
[OH⁻] = 10⁻¹ = 0,1 M
Mg(OH)₂ --> Mg²⁺ + 2OH⁻
[Mg(OH)₂] = 1/2 x [OH⁻] = 0,05M
M = n/V
n = M V = 0,05 M x 200 mL = 10 mmol = 0,01 mol
massa = n x Mr Mg(OH)₂ = 0,01 x (24 + 2(16+1)) = 0,01 x 58 = 0,58 gram

pH = 14 - pH = 14 - 13 = 1; OH^ - = 10^ -1
OH^ - = b × ( gr ÷ Mr ) × ( 1000 ÷ mL )
10^ -1 = 2 × ( gr ÷ 58 ) × ( 1000 ÷ 200)
gr = 0,58

29. Perhitungan pH larutan asam kuat. Isilah keterangan pada setiap rumus pada tabel berikut [H+ ] = a × MapH = -log [H+ ]Keterangan:[H+ ] = a = Ma = pH =​


Penjelasan:

Perhitungan Konsentrasi ion H+ dan pH pada Asam Kuat.

[H+] = a × Ma

pH = -log [H+]

Keterangan:

[H+] = Konsentrasi ion H+

a = valensi asam kuat

Ma = Molaritas asam kuat

pH = derajat asam basa larutan yang diukur berdasarkan konsentrasi ion H+.

Makna nilai pH larutan:

1) Semakin besar [H+] maka makin kecil nilai pH.

2) Keasaman berbanding terbalik dengan nilai pH, kebasaan berbanding lurus dengan nilai pH.

3) Larutan dengan pH < 7 bersifat asam, pH = 7 bersifat netral, dengan pH > 7 bersifat basa.


30. Tuliskan rumus perhitungan ph larutan penyangga asam basa (no copas, no google)


Rumus Penyangga :  

Asam :

[H+] = [Ka] x [asam] / [garam]

Basa :

[OH-] = [Kb] x [basa] / [garam]

______________________________________________________

@1QN4C1A

Penyangga asam:

[H+] = Ka × [asam]/[garam]

Penyangga basa:

[OH-] = Kb × [basa]/[garam]

Detail jawaban

Materi : Asam Basa

Sub materi : Larutan Penyangga

Kata kunci : penyangga, buffer


Video Terkait

Kategori kimia